Kejutan Dipiala Dunia Tahun 2022, Jepang Berhasil Kalahkan Jerman 2-1

    Kejutan Dipiala Dunia Tahun 2022, Jepang Berhasil Kalahkan Jerman 2-1

    Qatar - Tim Jepang berhasil menaklukkan Tim Jerman di Pertandingan Grup E Piala Dunia 2022 yang berlangsung di Stadion Internasional Khalifa Qatar dengan skor 2-1, Rabu ( 23/11/2022 ) 

    Diawal pertandingan, Jerman menguasai dan mendominasi jalannya pertandingan laga babak pertama dan Jerman sempat memimpin dengan skor 1-0 lewat penalti. 

    Namun dibabak kedua, Jepang kembali memberikan perlawanan yang alot dan dimenit yang ke-75 Jepang akhirnya bisa mencetak gol balasan dengan skor 1-1

    Dengan skor 1-1, Jerman berusaha untuk mencetak gol lagi. Namun mereka malah kebobolan dimenit yang ke-83 dan sekor berbalik menjadi 2-1

    Dari hasil Pertandingan skor 2-1, Jepang menempati posisi puncak Grup E dengan 3 poin sedangkan Jerman masuk ke posisi buncit 

    Begitu peluit panjang dibunyikan dibabak kedua, para pemain Tim Jepang langsung berhamburan masuk ke dalam lapangan untuk merayakan kemenangan bersejarah atas Jerman di Piala Dunia 2022. Jepang menang 2-1 atas Jerman

    Pertandingan Jerman vs Jepang di Piala Dunia 2022 berakhir dan Jepang menang 2-1 atas Jerman lewat gol Doan pada menit ke-75 dan Asano pada menit ke-83. ( Karmel )

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Surat Kepemilikan Tanah Bertanda Tangan...

    Artikel Berikutnya

    Danau Toba, Keajaiban Dunia di Sumatera...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Wanita Cantik Asal Simalungun Dibunuh, Rekonstruksi: Seks tak wajar, hingga kemaluan ditusuk gagang sapu
    Perkuat Budaya K3 Demi Produktivitas dan Keberlanjutan Bisnis, Dirut ASDP: Safety Starts from Us
    Realisasi PNBP KSOPP Danau Toba 2024 Lampaui Target Capai Angka 1,9 Miliar
    Bupati Samosir Hadiri Rapat Koordinasi Bidang Pangan, Menko Ingatkan Kepala Daerah Dukung Swasembada Pangan
    Kasus Eksploitasi Seksual Anak Nyaris Dikaburkan, Diduga Ada Penawaran Uang

    Ikuti Kami